Kabar Pasar

13 JUNI 2020

Pengembangan industri budidaya udang vaname yang semakin menggeliat, menambah optimisme tercapainya peningkatan nilai ekspor hingga 250% dalam kurun waktu lima tahun ke depan. Atas kebijakan ini, Menteri Kelautan dan Perikanan, Edhy Prabowo mengapresiasi keberadaan sinergitas pemerintah pusat, daerah juga melibatkan swasta.
Sebagai informasi, Sulawesi Tengah menjadi salah satu penghasil udang nasional, data Kementerian Kelautan dan Perikanan mencatat selama kurun waktu lima tahun (2015 – 2019) produksi udang Sulawesi Tengah tumbuh signifikan sebesar rata-rata 71,69% per tahun. Tahun 2019 volume produksi sementara di Provinsi ini mencapai 16.574 ton.
#shirmp #shirmpfarm #rajakincirindonesia #sumberlancar #vaname #paddlewheelaerator #kincirtambak #udang

Leave a comment